
Tanpa terasa hampir setahun lamanya warga telengan-gegelang merayakan Upacara pengusabaan di Pura Pucak sari Bukit cemeng dan Pura puseh.Sudah berjalan hampir setiap hari pengayah(warga yang melakukan persiapan sarana dan prasarana) Rame-rame datang ke pura puseh untuk mengerjakan banyak sesuatu yg sekiranya di pakai untuk upacara usaba,dengan sekian banyak warga maka prajuru/pengurus banjar menggilir jadwal ngayah.Mulai dari banjar telengan kaja,telengan tengah dan telengan kelod/kalanganyar ini rutin dilakukan setiap hari dari sebulan sebelum upacara.Rutinitas Usaba di lakukan setiap setahun...